Guitar Hero Legends of Rock PC adalah sebuah game dengan genre musik & rhythm yang paling banyak disukai oleh para player di konsol Playstation 2 namun sekarang sudah bisa dimainkan di komputer maupun laptop. Selain mengasah skill dan ketepatan jari saat memijat stick kalian juga akan terhibur oleh lagu-lagu guitar hero yang dimainkan.
Guitar Hero III: Legends of Rock menawarkan berbagai hal yang baru seperti banyak lagu baru yang bisa dibeli dan anda download, serta track dan karakter yang bervariasi sehingga kita tak akan bosan kalau memainkannya.
System Requirements
- OS: Windows XP SP2, Vista, 7
- CPU: Intel Dual-core @ 2.8 GHz
- Video Memory: 256 MB
- RAM: 1 GB (XP) / 2 GB (Vista/7)
- Hard Drive: 6 GB free space
- DirectX: Version 9.0c
Cara Instal & Main Game
- Download gamenya diatas, pilih single link atau part link
- Extract filenya dengan menggunakan WinRar Terbaru
- Selanjutnya mount file .Mdf dengan aplikasi PowerISO
- Install gamenya dengan cara jalankan file setup
- Setelah selesai, akan muncul pesan popup “Do you want to play the game now ?” pilih NO
- Extract file Crack lalu Copy file “GH3” ke folder Install
- Klik kanan pada GH3 lalu pilih Run As Administrator
- Selamat bermain.
- Anda bisa menggunakan Stick Xbox 360 atau Joystick agar lebih seru
Belum Puas ? Nih coba Guitar Hero World Tour PC Full Version Gratis
Free Download Game Guitar Hero III: Legends of Rock PC Full Version
Website ini tanpa iklan, karena mimin tau rasanya kesulitan download dengan iklan. Karena biaya operasional yang besar, jika teman - teman punya rejeki lebih bisa dukung dengan donasi agar siberuang.com tetap bertahan.
Terimakasih [List Donatur]
Folder install itu apa ya? ada dimana?
Coba cari di program files, nama foldernya Aspyr trus didalamnya ada guitar hero
Yang gw emulator detected terus bang, solusinya gimana ya?
Untuk masalah ini belum nemu solusinya bang, crack nya udah dicopy dengan benar bang?
belum sempat copy cracknya bang, baru mau jalanin setup nya udah muncul alert yang itu
File crack nya dimna gan
Di dalam folder ada bang